Kategori
Death Worm - Pegang Kendali Underground Monster di Smartphone Anda
Game Death Worm selama ini hanya bisa kita nikmati lewat iPhone, iPod Touch dan iPad, namun game mengenai cacing raksasa yang keluar dari perut bumi kini segera akan tersedia bagi pengguna Android.
LiveProfile - Aplikasi Lintas Platform Sejati
Art of War 2 Online - Game Strategi Online Untuk Anda yang Mobile
Apakah Anda menyukai game Command and Conquer yang RTS (Real-Time Strategy) versi desktop? Sepertinya Anda harus mencoba Art of War 2 Online ciptaan Herocraft ini. Kompleksitas yang ditawarkan Art of War 2 Online cukup untuk memuaskan Anda penggemar RTS sejati.
5 Game Gratis Terbaik BlackBerry PlayBook
Apakah ketiadaan permainan seperti Angry Birds, Fruit Ninja, dan Plants vs Zombie akan membuat PlayBook tak seru untuk para *gamer?* Tentu tidak. Berikut rekomendasi dari **Paseban** soal enam permainan terbaik pada BlackBerry PlayBook yang harus Anda miliki. Dan berita baiknya, mereka semua gratis bisa Anda *download!*
Video Chat Pada BlackBerry PlayBook
Tampaknya, BlackBerry sangat ingin melanjutkan "kejayaan" aplikasi ponsel pintar mereka dengan mengimplementasikannya ke dalam tablet PlayBook terbarunya. Setelah dirilis pekan lalu, **Paseban** langsung mencoba berbagai aplikasi menarik di dalamnya, termasuk Blackberry PlayBook Video Chat yang digembar-gemborkan oleh Research In Motion (RIM) pada ajang BlackBerry World Mei lalu.
Warhol DIY POP - Mempelajari dan Menciptakan Pop Painting Melalui iPhone
Andy Warhol Museum, tempat karya dan ide Warhol diabadikan dan terus dipelajari, baru-baru ini menciptakan satu aplikasi iPhone menarik yang behubungan dengan *pop painting*. Warhol DIY POP, begitulah aplikasi ini disebut, adalah aplikasi yang memungkinkan pengguna untuk menciptakan karya *"pop painting"* dengan memanfaatkan kamera iPhone.
Pzizz - Aplikasi Yang Bisa Membantu Anda Mengatasi Insomnia
Susah tidur adalah masalah umum yang banyak dimiliki oleh orang. Insomnia atau gangguan tidur yang diderita oleh sebagian besar orang kini bisa diatasi. Salah satu cara non-alami adalah dengan menggunakan pil tidur yang memiliki efek samping ketagihan atau dengan cara alami dengan mendengarkan lagu dan suara-suara *natural* dari alam. Teknik alami dengan menggunakan lagu dan suara natural inilah yang diambil oleh Pzizz.
Aplikasi Android Untuk Info Tagihan Listrik Dan Tagihan Telkom
Pengeluaran bulanan suatu rumah tangga atau kantor pada umumnya akan mencakup biaya listrik dan biaya telepon. Oleh karena itu, info tagihan listrik dan tagihan telepon perbulan adalah info yang akan selalu dibutuhkan oleh masyarakat. Pengembang aplikasi asal Bandung, Trustudio, melihat kebutuhan masyarakat akan hal ini dan menghadirkan kemudahan untuk mendapatkan info tagihan listrik dan tagihan telepon pada genggaman tangan.
Pumpkin vs. Monster - Game Terseru Buat Android Anda
Pumpkins vs Monster, kontrol sederhana, karakter labu Halloween yang familiar, serta serangan raksasa, itulah tiga hal yang akan membuat Anda mudah memainkan *game* yang satu ini sebagai pemula. Secara keseluruhan, Pumpkins vs Monster merupakan permainan *puzzle* yang sangat baik bagi *platform* Android.
Photo Studio - Mengedit Foto Lewat BlackBerry
Bagi Anda pengguna BlackBerry yang gemar berfoto, kini Anda tak perlu lagi repot membuka aplikasi *photoshop* pada PC hanya untuk mengedit foto, namun hal itu dapat dilakukan via BlackBerry saja! Photo Studio, aplikasi ini diklaim sebagai *all-in-one studio*, di mana setelah memotret objek foto, Anda bisa langsung mengedit, serta meng-*upload* atau mencetaknya!
Go2Note - Aplikasi Note-Taking Dengan Tambahan Fitur Location-Based Alert
Pada artikel beberapa waktu lalu **Paseban** pernah membahas tentang fitur terbaru iOS 5 dan salah satunya adalah *reminder* iOS 5 yang memiliki *setting alert* berdasarkan lokasi dengan memanfaatkan GPS. Kabar baik bagi Anda pengguna Android, tanpa memiliki iPhone dan tanpa menunggu rilisnya iOS 5, Anda bisa menikmati fitur ini di perangkat Android dengan menginstal aplikasi Go2Note.
Yahoo! Play - Aplikasi Baru Yahoo! Music Yang Menawarkan Fitur Lengkap
Yahoo! Play, aplikasi baru Yahoo! Music yang menawarkan fitur lengkap. Aplikasi ini merupakan menggabungkan tiga fitur istimewa menjadi satu. Selain itu terdapat fitur tambahan seperti terintegrasi dengan Yahoo! Music News.
AHA Touch Dan Android Smartfren Wide - Smartphone Android CDMA Yang Beredar Di Indonesia
Anyway, Paseban kali ini ingin membahas dua smartphone Android yang berjalan pada jaringan CDMA tersebut, yaitu Huawei IDEOS C8150, yang lebih dikenal dengan nama AHA Touch, dan ZTE Wide, atau lebih dikenal dengan Android Smartfren Wide.
Javelt - Aplikasi Travel Karya Anak Negeri
Javelt adalah aplikasi yang akan membantu Anda dengan memberikan informasi tentang *Shuttle Travel* di seluruh Indonesia, namun saat ini terbatas hanya wilayah Jawa Barat. Pada aplikasi ini, Anda bisa menemukan *list* sebagian besar *Shuttle Travel Agent*. Dan dengan memilih salah satu *Shuttle Travel* Agent, Anda akan disuguhi informasi mengenai *pools*, jadwal, dan tarif.
Samurai II: Vengeance - Rasakan Pengalaman Menjadi Seorang Samurai!
SAMURAI: WAY OF THE WARRIOR mendapat peringkat sebagai *Best Games* oleh Apple pada 2009. Para pengembang Madfinger memanfaatkan *feedback* pengguna SAMURAI: WAY OF THE WARRIOR ini untuk untuk meningkatkan *game* versi keduanya. Samurai II: Vengeance memberikan pengalaman baru bagi *gamer hack 'n' slash*.
Visidon Applock - Sistem Keamanan Android Pertama Yang Menggunakan Facial Recognition
Alasan umum orang tidak mengaktifkan fitur keamanan lebih pada *smartphone* mereka karena hal itu dinilai terlalu merepotkan. Mengklik tombol dan menggeser ikon di layar tertentu sebenarnya bukanlah hal yang dipermasalahkan. Tetapi meng-*input* *password* untuk keamanan *smartphone* adalah hal yang tidak praktis dan tidak digunakan oleh sebagian besar pengguna. Padahal untuk keamanan ekstra, hal ini perlu dilakukan.
5 Aplikasi Keren iPad 2 Bagi Para Pekerja Kreatif
Bagi Anda yang berprofesi sebagai fotografer, *filmmaker*, musisi, penulis, dan pelukis tampaknya sungguh beruntung jika sudah mengantongi iPad 2. Bagaimana tidak? *Gadget* keluaran Apple tersebut menawarkan performa tinggi, khususnya dalam hal prosesor dan kemampuan grafis. Sayang sekali jika Anda tidak memanfaatkan keunggulan-keunggulan tersebut dengan memiliki deretan aplikasi wajib ini.
Gnonstop Gnome - Gabungan Antar Social Media, Sharing Foto, Dan Game
Gnome adalah aplikasi *mobile* pertama yang keluar dari Churn Labs, laboratorium produk Omar Hamoui setelah ia meninggalkan AdMob/Google. Gnonstop Gnomes dipertunjukkan di depan publik pertama kali di Disrupt NYC, acara konferensi teknologi tahunan yang diadakan di New York, dan saat ini aplikasi telah tersedia di iPhone App Store dan Android Market.
Dropp - Tinggalkan Pesan Di Semua Tempat Yang Anda Kunjungi
Dropp adalah salah satu aplikasi yang memanfaatkan fitur GPS untuk menciptakan aplikasi berbasis lokasi. Namun yang ditawarkan Dropp berbeda dengan aplikasi lainnya.
Plants VS Zombie, Brrraiiins!
Anda pasti sudah tahu tentang *game* ini, *game* besutan Popcap yang sudah lama tersedia untuk semua produk Apple, Windows PC, dan beberapa *platform* lainnya. Berita terbaru dari *game* ini mengatakan bahwa Plants VS Zombie telah hadir untuk Google Chrome dan perangkat Android.