SPC P2-OPERA, Salah Satu Tablet Lokal Terbaik Dibawah 2Jt

3 May 2013 12:00 12558 Hits 0 Comments Approved by Plimbi

Tablet SPC P2-OPERA dijalankan dengan prosesor tangguh DUAL CORE 1 GHz dan memori internal 4Gb yang dapat diekspansi hingga 32GB menggunakan kartu memori microSD. Kaya akan fitur seperti G-SENSOR, GPS, Android Market, Email, Social Networking, Video player (AVI, MPEG, VOB, 3GP, FLV, MOV, MKV, RMVB), Audio Player (MP3, AMR, WAV), Photo viewer (JPEG, PNG, BMP, GIF) dan banyak lagi.

Perkembangan teknologi gadget memang semakin ramai dan diminati oleh banyak kalangan, terutama kalangan pebisnis dan anak muda. Ada begitu banyak produk-produk gadget yang diluncurkan oleh perusahaan-perusahaan teknologi dan elektronik. Produk-produk itu meliputi, Smartphone, Blackberry, Notebook, Laptop, tablet, Phablet dan masih banyak lainnya lagi dengan berbagai variasi merk, spesifikasi dan harga. Produk yang paling gencar diluncurkan selain smartphone adalah tablet. Seperti salah satu tablet lokal terbaik ini, SPC P2-OPERA.

Tablet sendiri merupakan sebuah PC yang berbentuk papan tipis  dengan layar sentuh dan memiliki kinerja hampir sama dengan laptop ataupun PC home. Dan itu tergantung dari spesifikasi yang ada dalam tablet tersebut. Ada banyak tablet yang telah ditawarkan oleh perusahaan-perusahaan, salah satunya perusahaan  SPC (Motorola) yang bermarkas di Amerika serikat yang terkenal dengan negeri Paman Sam.   

Baru-baru ini SPC telah mengeluarkan produk tablet terbarunya, yakni  SPC P2-OPERA  yang konon akan dijual dengan harga sekitar 1.7 jutaan saja di pasar  gadget nasional. Kini telah  banyak toko-toko penyedia barang gadget di Indonesia,  yang telah menjual SPC P2-OPERA ini. Dilihat dari harga dan spesifikasi dari tablet lokal terbaik SPC P2-OPERA  ini, yang termasuk murah dan spesifikasi yang lumayan tinggi, menjadikannya cukup untuk dilirik oleh pencinta gadget di tanah air.  

Desain, Body dan Layar

Dengan desain kotak yang tegas dan  elegan yang dilengkapi  dengan case cover bagian belakangnya yang anti-Slip membuat *tablet terbaru* keluaran SPC ini sangatlah mengundang perhatian.  Juga dengan dimensi  198 mm x 155 mm x 9.6 mm dan berat sekitar  427 gram  yang dilengkapi pula  dengan layar ukuran  Capasitive 8 inch (16.7 juta warna), 768 x 1024 Piksel, Multi 5 Point Touch menjadikan tablet ini patut dipuji karena ketajaman desain, bentuk dan layar yang enak dan nyaman untuk dilihat dan digunakan penggunanya. Dan lebih menarik lagi Tablet terbaru ini telah dilengkapi oleh Leather Case dengan warna Senada dengan Tabletnya, hingga anda tak perlu lagi membelinya dan tentu saja membuat tampilan P2-Opera ini pula semakin WOW.

Kamera, Baterai dan Fitur lainnya

Tablet terbaru SPC P2-OPERA  ini, memiliki dual kamera,  yakni kamera Sekunder 0.3 MP dan  Primer 2 MP. Dan itu cukup lumayan bila digunakan untuk merekam moment-moment yang ingin anda abadikan di Tablet ini. Sedangkan Baterai bertipe Li-Ion 4.000 mAh yang memungkinkan Tablet ini kuat standby selama kurang lebih empat hari atau bahkan seminggu.  

Untuk sistem operasi, SPC P2 Opera  menggunakan Android 4.1 JELLY BEAN, yang didukung DUAL CORE prosesor 1 GHz dan memori internal 4Gb serta dapat diekspansi hingga 32GB menggunakan kartu memori microSD. Sedangkan  untuk slot  kanal koneksi yang digunakan untuk koneksi internet adalah 3G & WiFi. Dan paling kerennya lagi, user atau pengguna dapat menikmati streaming video via link YouTube atau situs video lain, karena telah didukung Adobe Flash10.1. Web Browser menggunakan HTML.

Fitur-fitur lainnya yang sangat menarik minat anda adalah : G-SENSOR, GPS, Android Market, Email, Social Networking, Video player (AVI, MPEG, VOB, 3GP, FLV, MOV, MKV, RMVB), Audio Player (MP3, AMR, WAV), Photo viewer (JPEG, PNG, BMP, GIF), Document to GO Microsoft Office Mobile (Ppt,Word, Excel), SMS Chat, Android Market, Video-Audio Player / Recorder, Auto rotation screen, Calendar, Calculator, Alarm.

Sekali lagi Tablet terbaru SPC P2-OPERA  ini mensupport  HDMI Full HD 1080p, OTG, Game HD, Flash Player 10.1 sehingga memungkinkan anda  dapat menonton Film,  bermain Game  ataupun merekam data-data yang anda inginkan  kapan saja dan dimana saja.  Tablet terbaru SPC P2-OPERA  ini tersedia dua pilihan warna , hitam dan putih dari produsen  SPC sendiri. Jadi kalau di toko-toko yang ada di Indonesia, mmungkin ada ada yang hanya menyediakan warna putih saja atau sebaliknya, tergantung dari stok mereka. Dan Andapun bisa mendapatkan garansi 1 tahun dan beberapa bonus yang menarik lainnya jika membelinya.  Jadi, sudah sangat tertarikkah anda untuk membeli dan segera mencoba Tablet terbaru SPC P2-OPERA  ini?

Tablet sendiri merupakan sebuah PC yang berbentuk papan tipis  dengan layar sentuh dan memiliki kinerja hampir sama dengan laptop ataupun PC home. Dan itu tergantung dari spesifikasi yang ada dalam tablet tersebut. Ada banyak tablet yang telah ditawarkan oleh perusahaan-perusahaan, salah satunya perusahaan  SPC (Motorola) yang bermarkas di Amerika serikat yang terkenal dengan negeri Paman Sam.   

Baru-baru ini SPC telah mengeluarkan produk tablet terbarunya, yakni  SPC P2-OPERA  yang konon akan dijual dengan harga sekitar 1.7 jutaan saja di pasar  gadget nasional. Kini telah  banyak toko-toko penyedia barang gadget di Indonesia,  yang telah menjual SPC P2-OPERA ini. Dilihat dari harga dan spesifikasi dari tablet terbaru SPC P2-OPERA  ini, yang termasuk murah dan spesifikasi yang lumayan tinggi, menjadikannya cukup untuk dilirik oleh pencinta gadget di tanah air.  [BAM]

Tags

About The Author

Plimbi Editor 999
Administrator

Plimbi Editor

Plimbi Chief Editor
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel