Medscape - Aplikasi Menarik Android Untuk Pengobatan dan Kesehatan Paling Lengkap

9 Mar 2013 13:00 6025 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
Medscape adalah wadah yang merupakan sumber informasi medis dan banyak digunakan oleh dokter, mahasiswa kedokteran, perawat dan profesional kesehatan sebagai wadah untuk pencarian informasi dan wawasan bagi para petugas kesehatan maupun bagi para orang awam yang memerlukan informasi kesehatan.
Medscape adalah wadah yang[ merupakan sumber informasi](http://www.plimbi.com/news/11288/posting-foto-iphone-5-menteri-informasi-taiwan-dihujani-kritik "Posting Foto iPhone 5, Menteri Informasi Taiwan Dihujani Kritik") medis dan banyak digunakan oleh dokter, mahasiswa kedokteran, perawat dan profesional kesehatan sebagai wadah untuk pencarian informasi dan wawasan bagi para petugas kesehatan maupun bagi para orang awam yang memerlukan informasi kesehatan. Medscape pada dasarnya juga merupakan wadah tempat jurnal-jurnal kesehatan dan kedokteran, sehingga para pekerja kesehatan ataupun mahasiswa kedokteran mampu untuk mendapatkan informasi dan kebutuhan analisis dan diagnosis yang berkaitan dengan dunia kesehatan. Masyarakat awam yang tidak mengerti istilah-istilah kedokteran seperti jenis penyakit maupun jenis obat-obatan yang akan dikonsumsinya pun dapat memanfaatkan aplikasi Medscape ini sebagai pedoman untuk mengetahui arti di balik istilah-istilah tersebut. Salah satu contohnya ketika masyarakat awam membutuhkan untuk membaca istilah pada hasil rontgen, resep, ataupun ketika mereka hendak melakukan pertolongan pertama kepada rekan ataupun keluarga, Medscape yang kini sudah berbentuk aplikasi dan dapat Anda pasang [di Android Anda ](http://www.plimbi.com/news/8762/game-ramalan-jodoh-terbaik-android-aplikasi "Aplikasi dan Game Ramalan Jodoh Terbaik di Android Anda")akan sangat bermanfaat dan praktis untuk Anda gunakan. Pada [**Aplikasi Menarik Android**](http://www.plimbi.com/review/41481/aplikasi-menarik-android "Medscape - Aplikasi Menarik Android Untuk Pengobatan dan Kesehatan Paling Lengkap") ini terdapat beberapa informasi, berita, ataupun jurnal-jurnal yang sangat bermanfaat untuk memperluas wawasan dan pengetahuan Anda dalam dunia kedokteran. Langkah-langkah yang bisa Anda lakukan untuk mendapatkan informasi menggunakan aplikasi Medscape ini yaitu: - Terdapat area dan jenis informasi medis tergantung dari jenis penyakitnya. Anda bisa menemukan dengan mudah informasi jenis penyakit dan cara penanganannya melalui satu klik pada area penyakit yang Anda inginkan untuk Anda ketahui lebih dalam. - Medscape menyediakan informasi dan berita kedokteran dan kesehatan terlengkap yang pernah ada. Bahkan apabila Anda menggogglingnya secara random, Anda akan dengan mudah menemukannya - AplikasiMedscape juga memiliki fitur yang mampu menyimpan email artikel, jurnal, dan bahkan artikel berbagi di Facebook, serta dapat membaca offline. Tidak ada koneksi Internet yang diperlukan. Berikut adalah fitur - fitur yang terdapat di aplikasi ini: - Resep & informasi keselamatan untuk 8.000 merek + & obat generik, obat bebas, dan herbal & suplemen - Obat interaksi checker (masukan hingga 30 obat, herbal, dan / atau suplemen sekaligus) - Simpan obat yang biasa dicari ke daftar pribadi 'diselamatkan' untuk memudahkan akses - Fitur khusus termasuk gambar pil, rinci harga obat, kehamilan & menyusui pedoman, dan lebih [Pada aplikasi Medscape](http://www.plimbi.com/news/8835/aplikasi-pelacak-nomor-telepon-android "Kumpulan Aplikasi Pelacak Nomor Telepon untuk Perangkat Android") juga terdapat jenis-jenis penyakit yang juga terdapat cara-cara penanganannya sesuai dengan referensi dari ahli dan dokter terkemuka dari dunia internasional dan sudah sangat terpercaya. Adapun fitur-fitur pada referensi ini yaitu antara lain sebagai berikut: - 4.000 + berbasis bukti artikel yang ditulis oleh dokter ahli terkemuka (didukung dengan gambar dan video) - 600 + langkah-langkah dalam penanganan penyembuhan ataupun pertolongan pertama berdasarkan prosedur yang diinstruksikan pada video - 100 + tabel & protokol yang dapat menjadi pedoman Anda dalam membaca istilah kedokteran yang Anda temui pada resep atau hasil rontgen - Terdapat jenis-jenis bidang kedokteran patofisiologi, epidemiologi, diagnosis diferensial, maupun fitur pemeriksaan, pengobatan, pilihan obat, dan lebih banyak lagi fitur medis yang bisa Anda manfaatkan dari aplikasi ini Terdapat juga fitur baru pada aplikasi Medscape, yaitu aplikasi kalkulator untuk medis. Adapun fitur-fitur yang bisa Anda manfaatkan untuk dari kalkulator ini yaitu: - 129 formula medis, timbangan, dan klasifikasi - 600 monograf obat dengan dosis kalkulator terintegrasi - Rumus, catatan rinci, dan referensi untuk setiap hasil penghitungan medis - Dukungan AS dan satuan SI **Spesifikasi** Aplikasi Medscape yang bisa Anda pasang pada Android Anda ini masih diluncurkan pada versi 2.2.1 dan saat ini masih dikembangkan untuk merevisi aplikasi ini ke depannya. Anda bisa mengunduhnya secara gratis di GooglePlay. Memori yang dibutuhkan untuk memasang aplikasi Medscape ini pada tablet atau [ponsel Android](http://www.plimbi.com/news/9718/android-dual-gsm-di-indonesia-ponsel "3 Ponsel Android Dual GSM yang Tersedia di Indonesia") Anda adalah sebesar 2.1M. Versi Android yang bisa dipasangkan aplikasi Medscape adalah Android versi 2.0 atau versi terbaru di atasnya. [Download di sini.](https://play.google.com/store/apps/details?id=com.medscape.android&feature=related_apps#?t=W251bGwsMSwxLDEwOSwiY29tLm1lZHNjYXBlLmFuZHJvaWQiXQ.. "Download") $[Aplikasi Android Medscape !](QpFupQFBcps) [ASR]
Tags

About The Author

Plimbi Editor 999
Administrator

Plimbi Editor

Plimbi Chief Editor
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel