Zenfone 3 Max, Resmi Diperkenalkan Dengan Baterai 4100 mAh

7 Sep 2016 20:30 14667 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
Asus resmi memperkenalkan lini Zenfone 3 di Indonesia, salah satunya adalah seri Zenfone 3 Max yang unggul di sektor baterai.

Kesimpulan 4

Zenfone 3 Max memiliki keunggulan di sektor daya, sebesar 4100 mAh. Seri Max kali ini memiliki desain metalik nan premium. Meskipun daya baterai lebih kecil dari seri pendahulunya, Zenfone 3 Max dibekali dengan keunggulan lain untuk manajemen daya, seperti Super Saving Mode yang bisa memperpanjang daya baterai hingga 36 jam untuk stand by.

Zenfone 3 Max memilik dua varian RAM, yaitu 2 GB dan 3 GB, dengan dukungan masing-masing memori penyimpanan 16 GB dan 32 GB. Versi RAM 2 GB akan dibanderol dengan harga Rp 2.199.000,-. Bagi anda yang mengnginkan smartphone dengan ketahanan baterai besar, Zenfone 3 Max bisa dijadikan daftar belanja anda.

User Rating

0.0
0 Ratings
5
0
0
4
0
0
3
0
0
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

3.0
Average

Summary

Asus resmi memperkenalkan lini Zenfone 3 di Indonesia, salah satunya adalah seri Zenfone 3 Max yang unggul di sektor baterai.

About The Author

wan 67
Expert

wan

Mencoba Hobi tulis menulis
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel