Asus A456 Laptop Berperforma Tinggi Prosesor i5 dengan Harga 7 Jutaan

28 Apr 2016 21:38 32011 Hits 2 Comments Approved by Plimbi
Asus A456 mempertahankan desain yang estetis dan cantik dengan warna yang memikat yang bergaya spun cover yang elegan. Campuran area palm rest digunakan untuk membuat bagian bodi dengan gradasi warna dan tekstur yang halus pada permukaannya. Sehingga A456 bisa menarik mata siapapun yang memandangnya.

Daya Bateri 4

Sebagai penyokong daya Notebook seri A456 menggunakan baterai 2 cell 38Whr berjenis Li-Polimer. Jenis Li-polimer memiliki daya tahan yang lebih panjang dibandingkan dengan jenis bateri Lion.  Baterai polimer juga lebih ringan karena ukurannya lebih tipis. Baterai polimer bersifat cari serta menggunakan elektrolit polimer yang sangat padat.  Sehingga mampu menghantarkan daya lebih cepat.

Selain didukung oleh teknologi baterai yang tidak biasa, kapasitas storage-nya dipasang 500GB dan dapat diupgrade hingga 2TB. Dengan menggunakan HDD, hardisk yang berkapasitas 500GB tersebut mampu membaca data dengan kecepatan 5400 rpm. Sehingga cukup cepat dalam membaca dan memanggil data. User yang gemar menyaksikan konten multimedia atau menginstal aplikasi menggunakan DVD juga terfasilitas dengan kehadiran optical disk drive. Dengan teknologi tersebut pengguna benar-benar dimanjakan.

Selain secara fisik menyediakan kapasitas storage yang besar, Asus juga mulai ramah terhadap teknologi penyimpanan masa kini, yakni tersedianya layanan penyimpanan berbasis cloud sebesar 16GB. Layanan ini disediakan selama satu tahun setelah masa pembelian perangkat. Kenapa mesti menggunakan layanan cloud? Layanan cloud sangat bermanfaat ketika kita membutuhkan agar data bisa diakses dari mana saja dan kapan saja tanpa harus menggunakan perangkat tersebut.

 

Lalu berapa harga Asus type ini? seperti Asus yang saya miliki, harga Asus seri A ini ternyata sama dengan Asus yang saya gunakan yaitu 7.600.000-an. 

User Rating

4.0
1 Ratings
5
0
0
4
1
1
3
0
0
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

4.0
Good

Summary

Asus A456 mempertahankan desain yang estetis dan cantik dengan warna yang memikat yang bergaya spun cover yang elegan. Campuran area…

About The Author

Joko Kalasan 38
Ordinary

Joko Kalasan

Blogger tanpa Gelar. Akun ini diperuntukan bersenang-senang dengan tulisan, tulisan apapun yang lewat dalam pikiran. Saya tuliskan.
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel