Review Sapphire Radeon HD 5450 1GB: Murmer untuk Akselerasi Mutlimedia

21 Mar 2016 15:10 55698 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
Radeon HD 5450 dari Sapphire adalah kartu grafis low-end dengan harga murah meriah yang mengutamakan kapabilitas akselerasi multimedia, video encoding, dan mendukung pengolahan grafis 3D untuk aplikasi ketimbang game.

Ports dan Konektivitas 3

Review Sapphire Radeon HD 5450 1GB: Murmer untuk Akselerasi Mutlimedia

Sebagai kartu grafis kategori low-end, vendor biasanya membatasi kelengkapan dan fitur pada sebuah produk. Termasuk pada kartu grafis ini, vendor Sapphire hanya memberikan 3 macam port konektivitas.

Di panel belakang kartu, yang hanya memakan satu slot panel, terdapat 1 port HDMI dan 1 Port DVI-D untuk konektivitas monitor atau perangkat display seperti projector modern. Untuk konektivitas dengan monitor atau perangkat display model lawas, tersedia pula 1 port D-Sub.

Pola kelengkapan konektivitas seperti ini terbilang bagus untuk kartu low-end karena kartu ini berpotensi dipasangkan pada berbagai sistem, mulai dari sistem lawas, sistem low-end, hingga workstation yang membutuhkan kartu grafis ekstra.

User Rating

3.0
1 Ratings
5
0
0
4
0
0
3
1
1
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

3.0
Average

Summary

Radeon HD 5450 dari Sapphire adalah kartu grafis low-end dengan harga murah meriah yang mengutamakan kapabilitas akselerasi multimedia, video encoding,…
Tags komputer

About The Author

Shafwan Nugraha 78
Professional

Shafwan Nugraha

Kontributor Plimbi. Level 70 Conjurer Mage lulusan College of Winterhold.
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel