Mendengarkan Novel dengan Aplikasi LISTENO

12 Mar 2016 18:24 6280 Hits 0 Comments
Cara asyik mendengarkan buku

Suara jernih

Semua narator memiliki kualitas suara dan artikulasi yang sangat baik. Tak hanya itu, para narator juga memainkan nada bacanya mengikuti alur cerita! Membuat saya semakin hanyut pada kisah yang disampaikan. Listeno bahkan menyisipkan efek-efek suara yang menambah greget ketika mendengarkannya.

Meski listeno menyediakan berbagai audiobook gratis, namun ada beberapa buku yang harus anda beli terlebih dahulu untuk mendengarkanya. Anda bisa membelinya melalui kartu kredit, pulsa telpon, atau voucher.

Yang lebih penting, anda tidak perlu menghabiskan banyak kuota untuk melakukan streaming audiobook. Saya menghabiskan kurang dari 50 MB untuk sebuah novel dengan 26 Chapter, yang total lama streamingnya lebih dari 2 Jam.

Sayangnya, aplikasi listeno ini masih hanya tersedia diplatform Android. Untuk merambat ke platform iOS dan Windows phone, Listeno masih dalam tahap perencanaan.

User Rating

0.0
0 Ratings
5
0
0
4
0
0
3
0
0
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

3.0
Average

Summary

Cara asyik mendengarkan buku
Tags

About The Author

Mas Haidar 36
Ordinary

Mas Haidar

u will See, if u want to know me.. so catch up on me
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel