Review Sharp Aquos Xx Smartphone 5.7 Inch dengan Bezel Tipis

22 May 2015 20:00 7589 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
Inilah flagship smartphone baru dari Sharp seri Aquos Xx

Sharp Aquos Xx-Tidak dipungkiri, smartphone asal perusahaan Jepang, Sharp, kepopulerannya tidak terlalu fantastis di Indonesia. Sektor mobile phone perusahaan ini masih kalah dibanding kompetitornya dari negara yang sama, Sony. Namun, perlu Anda ketahui, keluaran smartphone Sharp sangatlah menarik. Selain sang vendor menggunakan teknogi layar produksinya sendiri, desain dan spesifikasi yang dhadirkannya pun mampu bersaing dengan smartphone keluaran lainnya. Seperti yang dituangkan Sharp melalui flagship barunya seri Aquos Xx yang cukup berhasil menyita perhatian publik dunia baru-baru ini. Bagi Anda yang penasaran, mari kita simak spesifikasi dan fitur yang ditawarkan Sharp Aquos Xx berikut. 

Desain 3

Sharp Aquos Xx hadir mengusung desain unik, dibalut material aluminium dan memiliki bezel yang sangat tipis, membuat layarnya yang ada seolah-olah memenuhi bagian depan muka. Dengan dimensi bodi sebesar 146 x 76 x 8.7 mm dan bobot seberat 168 gram, smartphone ini pun memiliki tiga pilihan warna, yaitu black, white dan red, dapat dipilih sesuai dengan keinginan Anda. Sementara itu, smartphone Sharp terbaru ini pun memiliki bentuk yang lebih ringkas dibanding G4, sehingga meskipun layarnya memiliki ukuran besar, namun sangat fit untuk digenggam. 

User Rating

0.0
0 Ratings
5
0
0
4
0
0
3
0
0
2
0
0
1
0
0

Editor Rating

3.0
Average

Summary

Inilah flagship smartphone baru dari Sharp seri Aquos Xx
Tags

About The Author

Plimbi Editor 500
Administrator

Plimbi Editor

Official Account of Plimbi Editor - Follow Twitter @plimbidotcom dan Like FP Facebook Plimbidotcom
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel