News / Berita Umum RSS

LG Optimus 3D - Ponsel 3D dari LG

LG Optimus 3D - Ponsel 3D dari LG

Jika Anda merupakan salah satu orang yang menantikan ponsel berteknologi tiga dimensi (3D), bersiaplah menunggu kedatangan LG Optimus 3D! Seperti yang tengah ramai dibicarakan, tak sedikit konsumen yang saat ini sedang menantikan ponsel 3D tanpa kacamata yang akan dirilis HTC. Ternyata, LG tak mau kalah dengan turut mempersiapkan produk sejenis.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Proteksi Perangkat Smartphone Dan Tablet Masih Sangat Rendah

Proteksi Perangkat Smartphone Dan Tablet Masih Sangat Rendah

Di samping perkembangan pasar perangkat *smartphone* dan table yang pesat, ancaman keamanannya juga semakin besar. Proteksi *smartphone* dan tablet masih rendah di bawah rata-rata, Juniper Research mengidentifikasi, dari 20 *smartphone* dan tablet hanya 1 yang memiliki *software* keamanan.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Rumor iPhone 5 Akan Dirilis Bulan September Makin Mendekati Fakta

Rumor iPhone 5 Akan Dirilis Bulan September Makin Mendekati Fakta

Anda pecinta Apple dan mengikuti perkembangan produk perusahaan ini? Pasti pernah mendengar rumor tentang akan hadirnya iPhone 5, atau bisa jadi bernama iPhone 4S, yang akan dirilis tahun ini. Rumor tentang kehadiran iPhone 5 tahun ini mulai mendekati kenyataan.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Lagi, Telkomsel Buka Program Mudik Akbar Jelang Ramadhan 2011

Lagi, Telkomsel Buka Program Mudik Akbar Jelang Ramadhan 2011

Sebagai apresiasi menyambut bulan Ramadhan tahun 2011, Telkomsel kembali membuka program Mudik Akbar Tahun 2011. Program Mudik Akbar ini diperuntukkan untuk pelanggan setia Telkomsel.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Samsung Galaxy S2 Tembus Angka 1 Juta Unit

Samsung Galaxy S2 Tembus Angka 1 Juta Unit

Di Korea Selatan yang tak lain merupakan Negara asal *handset* ini, Samsung diberitakan telah menjual sekitar satu juta unit ponsel putih Galaxy S2 hanya dalam jangka waktu satu bulan sejak peluncurannya.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
PlayBook Dipastikan Hadir Bulan Depan!

PlayBook Dipastikan Hadir Bulan Depan!

Akhirnya, Research In Motion (RIM) telah memastikan tanggal resmi peluncuran BlackBerry PlayBook, tablet PC andalannya. Tablet yang sengaja dijuluki sebagai penantang iPad 2 itu siap diedarkan di Indonesia pada minggu pertama bulan Juli mendatang.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
ISS Libatkan Apple iPhone 4 untuk Penelitian Luar Angkasa

ISS Libatkan Apple iPhone 4 untuk Penelitian Luar Angkasa

Apple terpilih menjadi *partner* resmi ISS untuk penelitian luar angkasa mulai bulan depan. ISS (International Space Station) adalah sebuah stasiun luar angkasa internasional yang dinaungi oleh negara-negara yang tergabung dalam bidang pengembangan penelitian luar angkasa.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Toshiba Libretto W100 - Tablet Termahal

Toshiba Libretto W100 - Tablet Termahal

Tablet keluaran Toshiba ini termasuk tablet yang dijual dengan harga tertinggi. Ya, Toshiba Libretto W100 dibanderol senilai Rp 11,4 juta, yang sepertinya tidak terjangkau bagi sebagian kalangan.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
iPad 2 yang Bermasalah Ditarik dari Pasar

iPad 2 yang Bermasalah Ditarik dari Pasar

Ternyata popularitas Steve Jobs dan Apple-nya sama sekali tidak menjamin kualitas barang produksinya. Buktinya, beberapa konsumen Apple iPad 2 di Amerika Serikat mengeluhkan koneksi perangkatnya dengan jaringan CDMA di operator Verizon yang dinilai cukup lemah.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
iPad 2 Termahal di Dunia!

iPad 2 Termahal di Dunia!

Produk-produk Apple, salah satunya iPad, dikenal sebagai *gadget* berkualitas prima yang dibanderol dengan harga lebih tinggi dibandingkan keluaran vendor-vendor pesaingnya. Namun jangan kaget, iPad generasi kedua yang satu ini benar-benar dijual dengan harga di luar akal sehat manusia, yaitu mencapai 1,2 juta dolar Amerika atau sekitar Rp 10,2 miliar. Spektakuler!
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Everloop - Situs Jejaring Sosial Untuk Usia Di Bawah 13 Tahun

Everloop - Situs Jejaring Sosial Untuk Usia Di Bawah 13 Tahun

Anda para orang tua yang memiliki kekhawatiran terhadap pengaruh jejaring sosial pada buah hatinya, kini telah hadir Everloop yang bisa menjadi solusi menarik bagi Anda. Everloop adalah situs jejaring sosial untuk anak-anak di bawah usia 13 tahun.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
RIM Siap Edarkan PlayBook Di 16 Pasar Internasional

RIM Siap Edarkan PlayBook Di 16 Pasar Internasional

Bulan depan RIM akan mengedarkan PlayBook tabletnya di 16 pasar internasional dimana produk RIM seperti BlackBerry mengalami penjualan yang sangat baik di negara tersebut.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Nokia: Merk Ovi Akan Diganti

Nokia: Merk Ovi Akan Diganti

Perusahaan raksasa Nokia saat ini akan mengganti merk Ovi menjadi 'Nokia'. Penggantian dengan nama 'Nokia' berdasarkan pemanfaatan dari *master merk* Nokia itu sendiri, merk baru 'Nokia' akan dipublikasikan pada bulan Juli tahun ini.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
7 Mobile Platforms Paling Diincar Tahun 2011

7 Mobile Platforms Paling Diincar Tahun 2011

Ini menarik, rupanya ada sebuah instansi yang menyelenggarakan sebuah penelitian seputar *mobile*. Tiba-tiba saja instansi tersebut melayangkan sebuah hasil *survey* yang dilakukannya sepanjang tahun ini. Vision Mobile dan Bluevia nama instansi tersebut, yang telah mempublikasikan hasil survey tentang *mobile* yang sering diincar para developer untuk pengembangan produk mereka sebelum masuk pasaran.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Mengungkap Mac OS X Lion Beta - "Browser-Only Mode"

Mengungkap Mac OS X Lion Beta - "Browser-Only Mode"

Pada Mac OS X Lion Anda akan menemukan pilihan baru pada *user lock screen*, pilihan "Restart to Safari" tersedia disana. Dan apabila Anda memilih pilihan ini, komputer akan *reboot* ke mode dimana akan beroperasi sepenuhnya melalui *web browser*.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Motorola Photon 4G - Menggaet Sprint untuk Saingi RIM

Motorola Photon 4G - Menggaet Sprint untuk Saingi RIM

Langkah Motorola dan Sprint untuk memperbaharui *partnership* mereka menjadi "serangan" terbaru bagi RIM. Belum selesai perusahaan pembuat BlackBerry ini berkutat untuk menghadapi banjirnya produk baru dari para pesaing, Motorola kembali menggandeng Sprint, yang merupakan *partner* dari RIM juga, mengeluarkan produk Android *phone* baru bernama Photon 4G.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Sony Ericsson Xperia Play - Ponsel PlayStation Siap Edar Bulan Depan

Sony Ericsson Xperia Play - Ponsel PlayStation Siap Edar Bulan Depan

Ponsel PlayStation dengan nama resmi Sony Ericsson Xperia Play ini, sekarang sudah beredar di pasar internasional. *Gadget* berbasis Android Gingerbread ini pun dipastikan akan masuk ke pasar Indonesia pada bulan depan!
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Nokia E6 dan X7 Telah Beredar!

Nokia E6 dan X7 Telah Beredar!

Dua ponsel pintar Nokia dengan sistem operasi Symbian Anna, yaitu Nokia E6 dan Nokia X7, telah beredar di tanah air! Nokia menjanjikan, masing-masing seri itu akan menghadirkan kelebihan tersendiri.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
CB 96T - Ponselnya Para Gamer

CB 96T - Ponselnya Para Gamer

Pasar ponsel Indonesia semakin sesak saja persaingannya. Hal ini membuat para vendor harus cerdas dalam menemukan strategi untuk memikat pengguna. Salah satunya adalah Cross Mobile. Memasuki musim panas ini, Cross memperkenalkan ponsel *gaming* terbarunya, yang diberi nama CB 96T.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
AT&T Bakal Beroperasi di Indonesia

AT&T Bakal Beroperasi di Indonesia

AT&T telah mendapatkan izin untuk bisa beroperasi di Indonesia. Dengan begitu, AT&T yang berbasis di Amerika Serikat ini akan menjadi perusahaan operator asing pertama yang diberi izin untuk beroperasi di Indonesia.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi