1

Dadang Wahidin TKSK Dayeuhkolot Tanpa Mengenal Rasa Lelah Selalu Menjalankan Tugasnya

30 Nov 2018 20:23 1679 Hits 0 Comments
penanganan PMKS tanpa dilandasi dengan keikhlasan dan niat ibadah akan tidak maksimal, maka Perlu sinerginiatas dengan pemangku kebijakan ,Baik dalam aturan dan teknis dilapangan

BANDUNG ,  – Tenaga Kerja Sosial Kecamatan TKSK adalah manusia-manusia yang berkecimpung dalam pelaksanaan pelayanan kesejahteraan sosial. Tapi sebagaimana manusia umumnya, TKSK memiliki tanggung jawab terhadap diri, profesi dan keluarga. TKSK pun memiliki hak yang sama dalam pemenuhan kebutuhan hidup layak.

Selama ini, TKSK hanya mendapatkan dana operasional atau Tali Asih untuk pemenuhan tanggung jawab profesi dan itupun masih jauh dari cukup dalam pemenuhan kebutuhan pelaksanaan tugas TKSK. Sementara honor atau gaji untuk pemenuhan tanggung jawab terhadap diri dan keluarga tidak diatur oleh permensos nomor 24 tahun 2013.

Dadang Wahidin TKSK Dayeuhkolot Tanpa Mengenal Rasa Lelah Selalu Menjalankan Tugasnya

Akan tetapi Tenaga Kerja Sosial Kecamatan  ( TKSK ) Dayeuhkolot Dadang Wahidin karena dasar jiwa sosialnya tinggi, dirinya tanpa mengenal rasa lelah selalu menjalan ka tugasnya , salah satu nya penanganan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) ada 27 jenis PMKS   

1. Anak Balita Terlantar

2. Anak Terlantar

3. Anak Berhadapan dengan Hukum

4. Anak Jalanan

5. Anak Dengan Kedisabilitasan (ADK).

6. Anak yang menjadi korban tindak kekerasan

7. Anak yang memerlukan pelindungan khusus

8. Lanjut Usia Terlantar

9. Penyandang Disabilitas

10. Tuna Susila

11. Gelandangan.

12. Pengemis

13. Pemulung

14. Kelompok minoritas

15. Bekas warga binaan lembaga pemasyarakatan

16. Orang dengan HIV / AIDS (ODHA)

17. Korban Penyalahgunaan NAFZA

18. Korban Trafficking-

19. Korban tindak kekerasan-

20. Pekerja Migran Bermasalah

21. Korban Bencana Alam

22. Korban Bencana Sosial

23. Perempuan Rawan Sosial Ekonomi

24. Fakir Miskin

25. Keluarga Bermasalah Sosial Psikologis

26. Komunitas Adat Terpencil

27. Orang Dengan Gangguan JiwaDadang Wahidin TKSK Dayeuhkolot Tanpa Mengenal Rasa Lelah Selalu Menjalankan Tugasnya

Dari ke 27 jenis PMKS tersebut sudah menjadi kewajiban TKSK walaupun untuk operasional hanya mengandalkan tali asih atau insentif. pada kesempatan ini Dadang Wahidin TKSK Dayeuhkolot kepada media mengatakan  “  untuk penanganan PMKS tanpa dilandasi dengan keikhlasan dan niat ibadah akan tidak maksimal, maka Perlu sinerginiatas dengan pemangku kebijakan ,Baik dalam aturan dan teknis dilapangan “ Tuturnya

Tags

About The Author

Wahyudin 37
Ordinary

Wahyudin

Wahyudin Jurnalist Bandung
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel