1

Terima Kasih Atas Dukungan Anda di Acara Paseban Soft Launching

6 Jun 2011 20:03 2808 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
Tanggal 28 Mei 2011 Paseban.com telah sukses menyelenggarakan acara Paseban Soft Launching, kesuksesan acara ini tidak terlepas dari dukungan semua pihak, baik pada saat acara berlangsung maupun jauh hari sebelum acara Paseban Soft Launching di selenggarakan.

Dear All,

Tanggal 28 Mei 2011 Paseban.com telah sukses menyelenggarakan acara Paseban Soft Launching, kesuksesan acara ini tidak terlepas dari dukungan semua pihak, baik pada saat acara berlangsung maupun jauh hari sebelum acara Paseban Soft Launching di selenggarakan.

Untuk itu seluruh Team dan Management Paseban.com mengucapkan banyak terima kasih atas partisipasi, dukungan, dan bantuan dari semua pihak yang telah menjadi bagian dari kesuksesan acara Paseban Soft Launching, lebih detail mengenai penyelenggaraan acara Paseban Soft Launching pekan lalu, bisa Anda baca pada postingan kami berikut ini :

http://www.plimbi.com/paseban/1021/paseban-soft-launching-may-28-2011-cihampelas-walk-bandung

Rasa senang kami bertambah dengan banyaknya respon positif dari masyarakat mobile mengenai peluncuran website paseban.com sebagai sarana informasi yang mengupas detail mengenai telekomunikasi mobile, gadget dan informasi yang bersifat edukasi bagi masyarakat mobile di Indonesia, tidak hanya itu konsep "Community Website" yang kami usung mendapat sambutan hangat dari komunitas-komunitas di Bandung terbukti dengan mulai banyaknya komunitas yang membuat group di paseban.com.

Paseban.com terus melakukan update pada layanan dan fitur-fitur di websitenya, yang saat ini beberapa fitur masih berstatus beta version dan sedang dalam tahap pengembangan.

Untuk mengetahui detail perkembangan dan update terbaru dari paseban.com kami sarankan Anda untuk mengakses kembali www.paseban.com temukan banyak update terbaru pada fitur-fitur kami.

Sekian release dari kami, harapan kami Anda terus menjadi bagian dari keberhasilan dan kesuksesan paseban.com, terima kasih banyak atas dukungan dan partisipasinya selama ini.

Regards,

Paseban Team.
www.paseban.com

Tags

About The Author

Plimbi Editor 999
Administrator

Plimbi Editor

Plimbi Chief Editor
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel