Home / Tag: RSS

Kindle Perkenalkan Cara Baru Baca Buku

Kindle Perkenalkan Cara Baru Baca Buku

Kindle adalah sebuah pembaca elektronik, juga dikenal sebagai e-reader portabel. Saat ini ada 7 model yang berbeda tersedia, Ia memiliki kemampuan untuk mendownload buku favorit Anda, koran, atau majalah. Anda dapat mendownload lebih dari 300.000 buku dari sebuah perpustakaan, serta banyak surat kabar, majalah, dan bahkan blog.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Warisan Ilmu Steve Jobs Yang Layak Dipelajari

Warisan Ilmu Steve Jobs Yang Layak Dipelajari

Banyak pihak memuja Steve Jobs dengan keberhasilan yang ia capai dengan Apple. Dengan kepergian Steve Jobs, banyak orang yang mempertanyakan "apakah ada orang lain yang bisa menggantikan Steve Jobs?"

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Sejarah dan Prinsip Kerja Baterai Lithium-Ion

Sejarah dan Prinsip Kerja Baterai Lithium-Ion

Di antara segala jenis baterai yang dipakai oleh ponsel, salah satu baterai yang banyak dipakai adalah baterai lithium-ion. Prinsip kerja baterai ini membuatnya memiliki daya yang tinggi serta bobot yang ringan yang memungkinkan kita untuk menggunakannya meskipun berkali-kali.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
HTC Rhyme - Android Berdesain Feminin dengan Kelengkapan Aksesoris Wanita

HTC Rhyme - Android Berdesain Feminin dengan Kelengkapan Aksesoris Wanita

Platform Android akan selalu sama pada setiap smartphone, dan menjadi tugas vendor ponsel yang menciptakan handheld berdesain unik dan beda dengan yang lain, dan hal ini bisa dibilang sukses dilakukan HTC pada produk HTC Rhyme miliknya. Paseban pernah sepintas membahas ponsel Verizon ini pada artikel beberapa waktu yang lalu. Kali ini Paseban akan mereviewnya lebih jelas.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
The Invisible Universe - Mengintip Luar Angkasa Melalui Android Anda

The Invisible Universe - Mengintip Luar Angkasa Melalui Android Anda

The Invisible Universe berfungsi sama Pada Google Sky Map dimana dengan menggunakan GPS untuk mengetahui letak pengguna, pengguna dapat mengetahui di mana letak obyek luar angkasa dari tempat dia berdiri. Berikut ini adalah review lengkap dari Paseban mengenai The Invisible Universe yang memungkinkan Anda melihat luar angkasa ini.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Ini Dia Ponsel CSL Blueberry Touchscreen Terbaik, Mi320 & G7C

Ini Dia Ponsel CSL Blueberry Touchscreen Terbaik, Mi320 & G7C

CSL Blueberry yang merupakan vendor lokal pun ikut meramaikan ponsel bertema touchscreen, salah satu ponsel touchscreen yang dikeluarkan yaitu CSL Blueberry Mi320. Pada artikel ini Paseban akan membahas dua produk dari CSL Blueberry ini.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Sepuluh Aplikasi Freeware untuk Symbian S60 3rd Edition

Sepuluh Aplikasi Freeware untuk Symbian S60 3rd Edition

Bagi Anda pengguna ponsel yang berbasis symbian s60 3rd edition mungkin telah banyak mencari dan menggunakan berbagai aplikasi freeware untuk ponsel Anda. Namun apakah aplikasi yang terbaik untuk ponsel symbian s60 3rd edition Anda?

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Pertarungan BlackBerry Curve 9300 VS BlackBerry Storm 9530, Siapa yang Unggul?

Pertarungan BlackBerry Curve 9300 VS BlackBerry Storm 9530, Siapa yang Unggul?

BlackBerry Curve 9300 yang juga disebut BlackBerry Curve 3G, dan BlackBerry Storm 9530 adalah smartphone besutan Canadian Telecommunications Manufacturer Research In Motion Ltd. BlackBerry Curve 9300, dirilis pada tahun 2010, sementara BlackBerry Storm 9530, yang kadang disebut sebagai BlackBerry Storm, menandai debut ponselnya di tahun 2008.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Perkembangan iPhone dari Awal Kemunculannya

Perkembangan iPhone dari Awal Kemunculannya

Pada Januari 2007, Steve Jobs memperkenalkan Apple iPhone pada pidatonya di Macworld Conference dan Expo. Pada penampilan layar pertama dan di tangan Jobs, telepon tampak seperti sebuah persegi panjang hitam mulus tapi mati. Pada artikel ini Paseban akan mengulas evolusi iPhone dari masa awal muncul hingga yang terbaru, yakni iPhone 4s.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Flick Golf! - Game Golf Terpopuler di Android dan iPhone

Flick Golf! - Game Golf Terpopuler di Android dan iPhone

Gameplay Flick Golf! mengadaptasi semua elemen pada lapangan golf yang sebenarnya, seperti bunkers, pepohonan, pasir dan Anda juga harus memperhatikan arah dan kecepatan angin. Jenis permainan Quickshot dan World Tour disertai dengan grafis 3D melengkapi Flick Golf!

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Top Nine Aplikasi Untuk Sony Ericsson U10i Aino

Top Nine Aplikasi Untuk Sony Ericsson U10i Aino

Anda yang baru membeli Sony Ericsson U10i Aino ini mungkin sedikit bingung memilih aplikasi yang bagus untuk dipasang dan dijalankan pada ponsel Anda tersebut. Namun jangan khawatir, berikut ini Paseban akan memberikan 10 aplikasi terbaik untuk ponsel Sony Ericsson U10i Aino Anda.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
INDOSAT PERLUAS LAYANAN TELEKOMUNIKASI BAGI PERUSAHAAN  DI BATAM

INDOSAT PERLUAS LAYANAN TELEKOMUNIKASI BAGI PERUSAHAAN DI BATAM

PT Indosat Tbk melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan 6 perusahaan yang bergerak di bidang shipyard, penyedia listrik, investasi emas dan perak, dan manufacturing yang berada di Area Batam untuk layanan jaringan telekomunikasi.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Perbandingan Ponsel Lokal Keren Mito Luxberry vs IMO X2

Perbandingan Ponsel Lokal Keren Mito Luxberry vs IMO X2

Dari beberapa produk lokal yang mewarnai pasar ponsel dan smartphone, ada dua produk dari manufaktur yang berbeda dengan kualitas yang bisa diadu dengan beberapa brand produk manufaktur lain. Mereka adalah Mito Luxberry 301 dan IMO X2.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
TiPhone T28 - Ponsel BlackBerry Rasa Indonesia

TiPhone T28 - Ponsel BlackBerry Rasa Indonesia

Salah satu produk andalah dari TiPhone Mobile dengan banderol harga yang bisa dibilang cukup murah ini adalah seri TiPhone T28. Harganya dibanderol sekitar Rp 399.000, dan harga tersebut merupakan harga standar ponsel-ponsel lokal di pasaran saat ini.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Manakah BlackBerry Torch Terbaik, 9800, 9810 atau 9860?

Manakah BlackBerry Torch Terbaik, 9800, 9810 atau 9860?

BlackBerry Torch 9800, 9810 dan 9860 dirilis pada bulan yang sama dengan tahun yang berbeda. Torch 9800 dirilis pada tahun 2010 sedangkan kedua kawannya rilis tahun 2011 kemarin. Ketiga ponsel besutan RIM ini merupakan ponsel cerdas dari seri BlackBerry Torch yang saling bersaing di pasaran smartphone.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Lima Aplikasi iPhone bagi Penderita Kanker

Lima Aplikasi iPhone bagi Penderita Kanker

Paseban pernah membahas teknologi NMR pada smartphone yang bisa mengobati kanker, alternatif lain kini terdapat beberapa aplikasi iPhone yang sempurna untuk mengelola dan mengorganisir informasi medis juga kehidupan pribadi Anda.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Adu Spesifikasi Hardware: iPhone 4S vs iPhone 4

Adu Spesifikasi Hardware: iPhone 4S vs iPhone 4

Anda pasti sudah mengetahui bahwa iPhone 4S memiliki desain yang sama dengan iPhone 4 dengan perbaikan di spesifikasi hardware. Ada satu tambahan dalam masalah software yaitu adanya Voice Assistant, Siri, yang telah Paseban bahas sebelumnya. Lalu apa beda spesifikasi hardware antara iPhone 4S dan iPhone 4?

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Colosseum Heroes - Pilih Prajurit Terbaik untuk Melawan Monster di iPhone

Colosseum Heroes - Pilih Prajurit Terbaik untuk Melawan Monster di iPhone

Colosseum Heroes dari Gamevil Inc ini merupakan sebuah permaianan petualangan yang termasuk ke dalam kategori action game. Dalam permainan ini Anda bisa memilih untuk menjadi seorang manusia gladiator atau seorang vampire yang berjuang melawan monster yang tak ada habisnya.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
Jajan - Temukan Tempat Jajan Terbaik di Indonesia pada Android

Jajan - Temukan Tempat Jajan Terbaik di Indonesia pada Android

Paseban menemukan sebuah aplikasi yang akan memudahkan Anda menemukan rekomendasi tempat jajan terbaik menggunakan smartphone Android, aplikasi tersebut bernama aplikasi Jajan. Aplikasi ini dibuat oleh seorang developer asal Indonesia bernama Batista Harahap. Aplikasi Jajan bisa Anda unduh di Android Market secara cuma-cuma alias gratis.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi
BlackBerry PlayBook VS Samsung Galaxy Tab, Siapa Juaranya?

BlackBerry PlayBook VS Samsung Galaxy Tab, Siapa Juaranya?

RIM (Research In Motion) yang biasa bermain di segmen BlackBerry smartphone rupanya telah mengeluarkan Blackpad yang ternyata nama sebenarnya yaitu BlackBerry PlayBook. Apa Anda tertarik untuk memilikinya? Berikut ini Paseban akan mencoba me-review-nya.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
12 years
Approved by Plimbi