Article / Ulasan RSS

Hal-hal Yang Perlu Diketahui tentang Download

Hal-hal Yang Perlu Diketahui tentang Download

Jika berbicara tentang download Seorang pecandu internet pasti sudah sangat tidak asing dengan salah satu istilah yang satu ini. Download itu sendiri merupakan sebuah aktivitas menyalin file atau program yang tersedia di server-server internet ke komputer lokal. Materi yang dapat di-download sangat beragam, mulai dari file musik, gambar, video dan lain sebagainya.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Mengintip Rahasia Teknologi Touchscreen iPhone

Mengintip Rahasia Teknologi Touchscreen iPhone

Perangkat elektronik pada umumnya menggunakan banyak metode yang berbeda dalam mendeteksi pemakaian seseorang pada ponsel layar sentuh. Kebanyakannya menggunakan sensor dan sirkuit untuk memantau perubahan dalam keadaan tertentu. Salah satunya adalah produk Apple, layar touchscreen iPhone mampu memantau perubahan arus listrik, sementara lainnya memantau perubahan refleksi gelombang suara atau sinar cahaya inframerah terdekat.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Aneka Kemudahan dan Kelebihan iPad

Aneka Kemudahan dan Kelebihan iPad

Apple iPad yang dirilis pada tahun 2010 merupakan sebuah komputer tablet all in one dalam genggaman. Selain memiliki beberapa tombol dan switch, kelebihan iPad ini juga dapat dikendalikan secara eksklusif saat menyentuh layar 9,7 incinya secara langsung dengan jari-jari Anda.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Fungsi dan Penggunaan Bluejacking Bluetooth

Fungsi dan Penggunaan Bluejacking Bluetooth

Bluejacking merupakan salah satu cara yang menyenangkan dalam mengirim pesan kepada orang lain menggunakan teknologi Bluetooth tanpa adanya perangkat yang terpasang. Sehingga, cara ini cukup lucu untuk mengerjai seseorang atau hanya membuat lelucon.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Empat Macam Tipe Baterai yang Perlu Anda Ketahui

Empat Macam Tipe Baterai yang Perlu Anda Ketahui

Baterai merupakan sumber daya yang dipergunakan untuk berbagai macam gadget baik itu ponsel, iPod, laptop, MP3 Player dan lainnya. Baterai memiliki peran yang sangat penting untuk kelangsungan hidup gadget Anda, dengan begitu Anda perlu merawatnya dengan baik.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Kawah Putih, Kawasan Eksotis yang Miskin Sinyal

Kawah Putih, Kawasan Eksotis yang Miskin Sinyal

Setelah dari perjalanan ke Ciwidey dan Vila darso, Paseban melanjutkan perjalanan ke kawasan yang sudah tidak asing bagi kita, yakni Kawah Putih. Kawah Putih memang tempat yang menakjubkan, pemandangan di daerah ini sungguh Indah, tak jarang Kawah Putih dijadikan sebagai tempat syuting film atau pun sebagai tempat pre-wedding.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Teknologi Baru Menikmati Mobile  TV via iOS 5

Teknologi Baru Menikmati Mobile TV via iOS 5

Dalam semua kegembiraan akan peluncuran iPhone 4S, dengan iCloud dan operating system terbaru IOS 5, Apple diam-diam memperkenalkan fitur game-changing yang akan diterima oleh hampir semua penggemar mobile TV.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Perbandingan Teknologi Bluetooth VS Infrared

Perbandingan Teknologi Bluetooth VS Infrared

Bluetooth diciptakan sebagai pengembangan dari teknologi Infrared, dan keduanya memiliki peran yang sangat penting untuk pasar maupun dunianya sendiri. Bluetooth Infrared sudah menjadi bagian tersendiri dalam sejarah teknologi wireless.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Masa Depan Gadget Menjadi Setipis Kertas

Masa Depan Gadget Menjadi Setipis Kertas

Tim peneliti Queen University, Ontario, Kanada jurusan Human Media Lab menciptakan dua *prototype gadget* dengan konsep fleksibel dan tipis terbuat dari elektronik *paper*, mereka menyebutnya PaperPhone dan Snaplet. Secara harfiah *gadget* ini diartikan terbuat dari kertas, namun sebenarnya *gadget* ini berbahan dasar plastik.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
OmniTouch - Teknologi Baru Microsoft yang Merubah Permukaan Apapun Menjadi Touchscreen

OmniTouch - Teknologi Baru Microsoft yang Merubah Permukaan Apapun Menjadi Touchscreen

Teknologi bernama OmniTouch, yang masih dalam tahap perkembangan di lab riset Microsoft, ini hadir dalam dalam bentuk prototype berupa sebuah unit hardware yang dikenakan dan bisa memproyeksikan gambar pada berbagai macam permukaan. Interaksi dari OmniTouch ini tidak memerlukan kalibrasi terlebih dahulu.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
NTT Docomo Temukan Teknologi Charge Baterai Ponsel Hanya dalam Waktu 10 Menit

NTT Docomo Temukan Teknologi Charge Baterai Ponsel Hanya dalam Waktu 10 Menit

NTT Docomo sedang mengembangkan teknologi yang mampu mengisi penuh sebuah baterai dalam waktu 10 Menit. Pengembangan NTT Docomo ini mencapai tahap dimana sebuah *prototype* telah selesai dibuat.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Inilah Hal tentang NFC yang Wajib Anda Ketahui

Inilah Hal tentang NFC yang Wajib Anda Ketahui

Near Field Communication atau NFC memungkinkan sistem transaksi yang lebih sederhana, pertukaran data hingga koneksi nirkabel dengan jarak yang dekat satu ama lain antara dua perangkat. Jarak tersebut biasanya sekitar beberapa sentimeter. Plimbi pun pernah beberapa kali memberitakan teknologi NFC ini, tapi hanya sepintas. Pada artikel ini Plimbi akan membahasnya secara tuntas.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Mari Kita Intip Seluk Beluk Infrared alias Si Inframerah

Mari Kita Intip Seluk Beluk Infrared alias Si Inframerah

Infrared atau bahasa Indonesianya disebut inframerah merupakan sebuah radiasi elektromagnetik di mana panjang gelombang lebih panjang dari cahaya tampak, tetapi juga lebih pendek dari radiasi gelombang radio. Simak review mengenai si inframerah dari awal kemunculannya hingga tuntas di artikel ini.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Pilih Komodo - Menangkan Komodo, Menangkan Indonesia!

Pilih Komodo - Menangkan Komodo, Menangkan Indonesia!

Taman Nasional Komodo menjadi salah satu finalis Indonesia dalam ajang New Seven Wonders of Nature atau Tujuh Keajaiban Dunia Baru Kategori Alam. Sebagai warga negara Indonesia, tentu kita harus bangga dengan prestasi ini. Sekarang tugas kita adalah berpartisipasi untuk mendukung Taman Nasional Komodo masuk jajaran 7 besar keajaiban dunia.
Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Villa Ciwidey Darso Hanya Mampu di Jaringan GPRS

Villa Ciwidey Darso Hanya Mampu di Jaringan GPRS

Di Ciwidey, tepat nya di daerah pasir jambu, ada sebuah desa yang sering dijadikan daerah peristirahatan bagi orang orang kota. Daerah ini, banyak sekali terdapat villa yang biasa direntalkan, salah satu villa Ciwdey yang paling terkenal adalah Villa Darso.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Inilah Kekurangan dan Kelebihan WiFi

Inilah Kekurangan dan Kelebihan WiFi

WiFi adalah singkatan dari Wireless Fidelity. WiFi merupakan cara untuk terhubung ke Internet, baik ke komputer lain ataupun ke perangkat pengguna WiFi lain (seperti ponsel high-end mobile), tanpa perlu secara fisik menghubungkan kabel antara dua Komputer / perangkat. Dengan bekerja tanpa kabel penerapan solusi WiFi menjadi lebih murah daripada menerapkan solusi jaringan internet dengan kabel konvensional.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Berbagai Manfaat Teknologi dalam Pendidikan

Berbagai Manfaat Teknologi dalam Pendidikan

Dengan kemajuan teknologi yang kita miliki di dunia sekarang ini tidak mengherankan bila kita jadi dapat melihat banyak teknologi yang dimasukkan dalam dunia pendidikan. Kini merupakan hal yang lumrah dan normal untuk melihat teknologi seperti komputer dan Internet menjadi salah satu komponen dalam dunia pendidikan.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Tiga Operator Besar Jawarai Sinyal di Perjalanan ke Ciwidey

Tiga Operator Besar Jawarai Sinyal di Perjalanan ke Ciwidey

Udara panas seakan telah berteman akrab dengan Kota Kembang saat ini. Walaupun terkenal dengan cuaca yang sejuk, belum bisa menyaingi udara sejuk ketika memasuki daerah Kabupaten. Perbedaan cuaca ini terasa sekali ketika udara sejuk nan segar menyentuh kulit Paseban ketika singgah di Kabupaten Bandung, yakni tepatnya di Ciwidey

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Berbagai Kelebihan Wireless yang Harus Anda Tahu

Berbagai Kelebihan Wireless yang Harus Anda Tahu

Akses Internet Wireless, kadang-kadang disebut sebagai "hot spot" adalah jaringan area lokal (LAN) yang dikelola oleh gelombang radio, bukan kabel. Akses Internet Wireless adalah siaran dari sebuah Hub pusat, yang merupakan hardware yang membawa dalam koneksi internet.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi
Perbandingan 3 Jenis Smartphone, Bar vs Touch Screen vs Slider

Perbandingan 3 Jenis Smartphone, Bar vs Touch Screen vs Slider

Smartphone menjadi semakin populer karena mereka mengambil alih generasi fitur ponsel sebelumnya. Ada 3 jenis smartphone dilihat dari desain utama, yakni: bar, touchscreen, dan slider. Ketiga jenis *smartphone* ini memiliki kelebihannya masing-masing. Paseban akan mereviewnya pada artikel ini.

Plimbi Editor
Plimbi Editor
13 years
Approved by Plimbi