4. Barang
Barang disini yaitu berupa jam yang dimana berfungsi untuk mendapatkan hasil penjualan dan memiliki level tersendiri, serta barang tersebuat ada yang gratis dan ada juga yang harus beli. Tapi saya belum pernah coba karena jaika kalian mencoba jam geratis kalian harus mengistall game yang telah di sediakan....
Â
5. UFOÂ dan Komentator Balon
selain itu kalian juga akan mendapatkan bonus jika mengklik UFO dan komentator balon tapi kedua karakter tersebut memiliki cara yang berbeda dalam memberikan bonus.
UFO
memberikan bonus dengan cara kalian harus melakukan Tap sebanayak banyaknya dalam waktu 15 detik untuk mengirimkan Tahu Bulat sebanayak - banyaknya ke UFO Jasteen. semakin banyak kalian men-tap, semakin besar pula bonus yang kamu dapat.
Â
Komentator Balon
Untuk komentato Balo cara mendapatkan bonusnya sangat mudah, kalian hanya tinggal mengklik komentator balon, nanti akan muncul sebuah iklan game atau aplikasi, kalian hanya harus menunggu jika iklannya sudah berkenti maka akan muncul tombol silang X lalu kalian klik dan selamat kalian mendapatkan bonus.
Â
Jika poin 1 samapai 3 di atas telah kalian lakukan dan sekarang saya akan memberikan teknik rahasia saya, tapi kalian harus mempersiapkan kedua ibu jari kalian karena akan terasa pegal. Kenapa bisa pengal... karena untuk meningkatkan koint anda harus mengklik game Tahu Bulat secara terus menerus samapai tangan kalian lemas.. sampai ada peringatan DEMAM TAHU seperti ini. Semoga bermanfaat.
Â