Apakah Plimbi.com adalah perusahaan Startup.

27 Mar 2016 19:56 3236 Hits 2 Comments
apakah plimbi adalah perusahaan startup, berikut jawabannya

Saya penasaran dengan yang namanya Startup, setelah saya cari-cari pengertian dan karakteristik dari startup. Dan tidak disangka sangka saya masuk plimbi. Com. Sebuah artikel yang berjudul “ Mengenal Startup dan 7 karaktersitiknya” yang ditulis oleh editor plimbi.

Pengertian Startup sendiri menurut yang saya baca dan pahami pada artikel tersebut adalah “ bisnis rintisan. Istilah ini mulai dikenal setelah era internet. Faktornya ini adalah karena banyak perusahaan yang mulai dari nol oleh satu atau beberapa orang saja kemudian menjadi besar” dan berdasarkan pengertian tersebut ternyada Plimbi.com masuk dalam kategori Startup. Lantas apakah berdasarkan karakter karakter pada startup, apakah  plimbi masih layak disebut startup ? . Berikut adalah jawabannya.

  1. Startup adalah perusahaan belum lama.

Setelah saya analisis ternyata Plimbi.com memang belum terlalu lama. Artikel yang ditulis pada plimbi setau saya paling lama ditulis pada waktu 4 – 5 tahun yang lalu. Jadi walaupun idealnya startup sendiri usianya masih berkisar 3 tahunan akan tetapi Plimbi.com masih dalam bentuk startup berdasarkan criteria lama perusahaan tersebut dirintis.

  1. Pegawai yang sedikit.

Saya tidak tahu jumlah pasti dari pegawai plimbi akan tetapi saya rasa jumlahnya kurang dari 30 an dan hal ini masih bisa dikatakan dalam sekala kecil. Sehingga berdasarkan criteria ini saya rasa plimbi masih bisa dikatakan dengan startup.

  1. Bekerja multitasking.

Pengertian multitasking sendiri adalah melakukan banyak tugas sekaligus, mungkin untuk kasus ini plimbi selain sebagai penulis resmi dari plimbi juga ada yang sebagai editor, saya tidak tahu tepatnya karena ini hanya orang dalam plimbi yang tahu.

  1. Semangat muda

Plimbi adalah sebuah perusahan website yang menyediakan konten konten berkualitas, dan saya amat yakin untuk bisa memage website butuh banyak pemikir muda yang kreatif khususnya dalam bidang teknologi web, dan apalagi kalau untuk urusan menulis artikel yang berkaitan dengan teknologi, sehingga saya yakin kalau sebagain besar pegawai plimbi masih berusia dibawah 40 tahun.

  1. Pendapatan dan investor.

Nah untuk karakteristik startup yang satu ini memang saya tidak tahu pasti, karena posisi saya sendiri adalah sebagai penulis di plimbi, bukan orang dalam.

  1. Bergerak dibidang teknologi.

Plimbi setahu saya banyak artikel yang membahas tentang perkembangan teknologi masa kini, dan tips dan triknya, mulai dari smartphone beserta system operasinya dan laptop dan pokoknya yang berkaitan dengan teknologi, walaupun ada beberapa artikel yang tidak membahas teknologi, akan tetapi itu sebagai selingan belaka.

  1. Beroperasi dengan website

Sudah jelas sekali walaupun plimbi tidak menyediakan jasa yang berupa benda, akan tetapi berupa informasi juga sudah memberikan jasa.

Dari beberapa  karakteristik tersebut bisa dikatakan PLimbi adalah sebuah startup yang sudah cukup berkembang, dan saya harapkan dari semangat semua pihak dan kerja keras tentunya akan membuat plimbi menjadi semakin besar. 

Tags

About The Author

supriyanto 56
Expert

supriyanto

Menyukai sepak bola
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel

From supriyanto