5 Lokasi Wisata Edukasi untuk Keluarga di Dunia

22 Jan 2016 09:20 6625 Hits 0 Comments Approved by Plimbi
Mengunjungi lokasi wiasata edukasi di beberapa negara bisa menjadi pengalaman yang berharga.

Berwisata bersama keluarga merupakan kegiatan yang sangat menyenangkan dan tentunya bisa mempererat keharmonisan antara anggota keluarga. Biasanya, ke mana Anda dan keluarga menghabiskan masa liburan? Menurut saya, tidak ada salahnya mencoba untuk berlibur ke tempat-tempat wisata yang kental dengan edukasi baik untuk orang tua maupun anak.

Menghabiskan waktu liburan dengan mengunjungi lokasi wisata edukasi tentunya akan memberikan manfaat bagi setiap anggota keluarga. Indonesia memiliki cukup banyak lokasi wisata edukasi yang menyenangkan dan menghibur. Tetapi, pernahkan Anda mengunjungi lokasi wisata edukasi di negara-negara lain? Berikut uraian mengenai lima lokasi untuk wisata edukasi di beberapa negara di dunia.

 

1. London, Museum Bank Inggris

5 Lokasi Wisata Edukasi untuk Keluarga di Dunia

Gambar via: www.love-london-museums.com

Museum Bank Inggris atau Bank of England Museum ini sangat cocok dikunjungi oleh Anda yang ingin mengetahui lebih dalam mengenai dunia perbankan, khususnya di Inggris. Museum ini menyediakan banyak fasilitas menarik untuk anak-anak. beberapa fasilitas tersebut di antaranya mengisi lembaran kuis yang kemudian bisa ditukar dengan hadiah dan belajar memecahkan kode rahasia dari kotak penyimpanan uang.

Museum yang bisa dikunjungi secara gratis ini juga menyediakan fasilitas memegang dan mengangkat satu batang emas. Anda juga bisa melihat tumpuka emas batangan asli dengan berat 1 ton yang disimpan dalam sebuah ruangan kaca. Pengalaman yang menyenangkan, bukan?

Tags

About The Author

DIA 56
Expert
Plimbi adalah tempat menulis untuk semua orang.
Yuk kirim juga tulisanmu sekarang
Submit Artikel